Selama Tiga Hari, Ibu Ratih Sang Isi Seminar di Gontor Putri 1
MANTINGAN – Al-Ma’hadu Laa Yanamu Abadan, itulah salah satu motto Pondok Modern Darusalam Gontor dan menjadi nafas kehidupan di dalamnya. Begitu juga yang terjadi di Pondok Modern Darussalam Gontor...
View ArticleSambangi Madura, PKU VIII ke Al-Amien dan INSTIKA
Presentasi PKU VIII di Al-Amien Putri MADURA–Memasuki hari ketiga, Senin (9/2), workshop yang digelar Program Kaderisasi Ulama (PKU) VIII Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor merambah Kota Madura....
View ArticleTiba di Surabaya, PKU VIII Gelar Workshop Perdana di Al-Hikmah
Workshop di STAIL Hidayatullah Surabaya SURABAYA–Setelah melaksanakan workshop di Madura, PKU VIII melanjutkan kegiatan ilmiahnya di Kota Pahlawan. Setiba di Kota Surabaya, Senin (9/2) malam, rombongan...
View ArticleHTQ, Cetak Generasi Qur’ani
GONTOR – Khoirukum man Ta’allama-l-Qur’an wa ’allamahu, inilah Hadist yang selalu diucapkan oleh Pimpinan Pondok Modern Darussalam Gontor dalam setiap pertemuan. Haflatu Tilawati-l-Qur’an (HTQ)...
View ArticlePKU VIII Berkunjung ke Bina Qalam
Silaturahim dengan Bina Qalam SURABAYA–Pada hari kedua di Surabaya, peserta Program Kaderisasi Ulama (PKU) VIII Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor mendapat undangan dari Yayasan Bina Qalam...
View ArticleDrama Contest Tanamkan Cinta Berbahasa Santriwati Gontor Putri 3
KARANGBANYU – Jum’at, 6 Februari 2015/17 Rabi’ul Tsani 1436, suara gong yang nyaring menjadi pertanda dibukanya acara Drama Contest Among Hostel oleh Wakil Direktur KMI Gontor Putri 3, Ustadz Muhammad...
View ArticlePKU VIII Hadir di ITS dan Unair Surabaya
Presentasi PKU VIII di Unair Surabaya SURABAYA–Pada Kamis (12/2) pagi, Program Kaderisasi Ulama (PKU) VIII Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor melanjutkan wokshop di dua tempat berbeda. Secara...
View ArticleWakili Pesantren, Kiai Hasan Ajak Ulama Introspeksi Keadaan Bangsa
YOGYAKARTA – “Indonesia ini negara yang sangat banyak sedekahnya, mungkin menjadi bangsa paling depan masuk surga. Emas disedekahkan, minyak disedekahkan, kayu disedekahkan, TKI pun disedekahkan....
View ArticleMUI Jatim Bekali Peserta PKU VIII
Pembekalan dari MUI Jatim SURABAYA–Peserta Program Kaderisasi Ulama (PKU) VIII Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor yang tengah melaksanakan serangkaian workshop di Kota Surabaya berkesempatan...
View ArticlePMDG Kembali Kedatangan Tamu Bertaraf Internasional
Suasana ketika Ir. Jamal Abdul Mun’im memberikan sambutan di Masjid Jami’. DARUSSALAM–Untuk kesekian kalinya, Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) kembali dikunjungi oleh tamu bertaraf internasional....
View ArticleMeretas Dunia Multimedia yang Cidera
DARUSSALAM-Melihat adanya potensi individual dan fasilitas yang memadai di Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) dan Cabangnya terkait dengan multimedia, Pimpinan PMDG melalui staf Gontor TV...
View ArticleGBK Raih Juara Umum Vokal Group Antarrayon
Darussalam- “Gontor never stop from his activities”. Pondok Modern Darussalam Gontor tidak pernah berhenti untuk menciptakan dinamika kehidupan yang islami. Pada Jum’at (13/2) yang lalu dilaksanakan...
View ArticleJama’ah Umrah PMDG Berangkat Menuju Tanah Suci
Suasana pelepasan jama’ah umrah guru senior PMDG di Kantor Pimpinan GONTOR–Pada hari Senin (16/2), jama’ah umrah guru senior Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) secara resmi dilepas oleh Pimpinan...
View ArticlePesantren Sains Sragen dan MBS Yogyakarta Kunjungi Gontor Putri 3
KARANGBANYU- Pada hari Jum’at, 12-13 Februari 2015, Gontor Putri 3 kedatangan kunjungan tamu dari salah satu Pondok Pesantren di Jawa yaitu Pesantren Sains Darul Ihsan Muhammadiyah Sragen, yang datang...
View ArticlePekan Kreativitas Santriwati, 64 Jenis Lomba Dipertandingkan
KARANGBANYU – Jum’at, 13 Februari 2015/23 Rabiu Tsani 1436, Gontor Putri 3 mengadakan pembukaan Pekan Kreativitas Santriwati dengan begitu meriah. Pidato dari Wakil Pengasuh Ustadz Saepul Anwar, S.Ag....
View ArticleAjang Mom and Me Tutup Pekan Kreativitas Santri 2015
KARANGBANYU – Ahad, 15 Februari 2015/25 Rabiu Tsani 1436, keindahan melodi yang mewarnai Auditorium menjadi pertanda dibukanya salah satu acara Pekan Kreativitas Santriwati “Mom & Me”. Dibuka...
View ArticleReuni Akbar 698: Meretas Peradaban, Menyongsong Kebersamaan, Menuju Masa...
DARUSSALAM – Setelah hampir 2 dekade melanglang buana, berjuang dan berkiprah di tengah-tengah masyarakat, pada Jum’at (21/2) pagi, segenap alumni Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) tahun 1998...
View ArticleScout Party Gontor Putri 1 Berlangsung Semarak
MANTINGAN – Kamis, 11 Februari 2015 di Auditorium Pondok Modern Gontor Putri 1, acara tahunan kepramukaan, Scout Party, dilaksanakan dengan semarak. Kegiatan tersebut diikuti oleh semua Gugus Depan...
View ArticleKiai Hasan: Inilah Demokrasi Ala Pesantren
GONTOR – “Semua mempunyai suara, namun yang menentukan adalah Kiai, itulah konsep demokrasi ala pesantren.” Demikianlah penuturan K.H. Hasan Abdullah Sahal di hadapan seluruh Siswa Kelas 5 KMI utusan...
View ArticleKesembuhan Kiai Syukri, Harapan Besar Penghuni Darussalam
Sudah 3 tahun, Kiai kami, Guru kami, Dr. (HC) K.H. Abdullah Syukri Zarkasyi, M.A. jatuh sakit. Semenjak bulan April 2012, tepatnya pada masa Ulangan Umum Akhir Tahun, Kiai Syukri, yang kala itu sangat...
View Article