GONTOR–Sabtu(21/12), seluruh santri Pondok Modern Darussalam Gontor (PMDG) berkumpul di Masjid Jami’ untuk menyimak pengarahan yang disampaikan oleh K.H. Hasan Abdullah Sahal, selaku pimpinan PMDG. Pengarahan yang disampaikan berkaitan dengan pemilihan utusan dari tiap-tiap konsulat dan Gugus Depan yang akan menjadi calon ketua Organisasi Pelajar Pondok Modern (OPPM) dan ketua Koordinator Gerakan Pramuka. Pemilihan utusan […]
↧